Pages

Tutorial Penginstallan Medit Di Linux Ubuntu 10.10

1. Buka terminal terlebih dahulu dari ubuntu, dengan cara:
-klik applications, Accesories, Terminal.
2. Setelah itu masuk super user dahulu, caranya:
bayu@ubuntu:~$ sudo su
[sudo] password for bayu:    (masukkan password user)
root@ubuntu:/home/bayu#
3.  Setelah masuk ke super user, saya akan masuk ke Desktop, karena tempat aplikasinya di desktop.
root@ubuntu:/home/bayu# ls
root@ubuntu:/home/bayu# cd Desktop
root@ubuntu:/home/bayu/Desktop# cd medit
root@ubuntu:/home/bayu/Desktop/medit#


4. Setelah masuk kedalam direktori aplikasi, saatnya menginstall softwarenya dengan cara:
root@ubuntu:/home/bayu/Desktop/medit# sudo dpkg –i *.deb (lalu enter)
tunggu sampai proses instalasi selesai.
Lebih jelasnya seperti di gambar di bawah ini:

Gambar diatas adalah langkah no 1-4.
5. Setelah langkah no 4, dan hasilnya proses install seperti di bawah ini :



 6. proses instalasi sudah selesai, selanjutnya adalah membuka aplikasi yang telah di install tadi, caranya seperti gambar di bawah ini :

 7. dan aplikasinya softwarenya dibawah ini :




Posting Komentar - Back to Content